Dinas PUPR Bangun 8 Titik Drainase Senilai Rp 1,479 Miliar

Salah satu drainase di wilayah Kota Batu yang sedang dikerjakan

BATU (SurabayaPost.id) – Pemerintah Kota Batu, melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Batu, mengerjakan sejumlah 8 lokasi drainase yang tersebar di Kota Batu, dengan anggaran APBD Kota Batu tahun 2021 sebesar Rp 1,479, 367,000,00.

Hal ini, disampaikan Kepala Seksi (Kasi) drainase PUPR Kota Batu, Agung Kuntoro, Rabu (22/9/2021).

“Pemerintah Kota Batu, melalui Dinas PUPR Kota Batu sedang mengerjakan sejumlah 8 drainase yang tersebar di Kota Batu,” kata Agung.

Lantas, kata dia, program pengelolaan dan pengembangan sistem drainase ,kegiatan pembangunan sistem drainase lingkungan, pekerjaan pembangunan trotoar dan ruas jalan kawasan Alun – alun Kota Batu.

“Satuan kerja, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, volume 1 paket, nomor kontrak 600/  15/ BM – sp / IX /422.108/2021, (22/9 11:50 AM),” paparnya.

Itu,  papar dia, masa kontrak 120 hari kalender, sumber dana APBD Kota Batu 2021, sebesar Rp 1.479.367.000,00.

“Pelaksana CV Bangun Semesta, dan Konsultan Pengawas, CV Dwi Jaya Konsultan.Trotoar/pedestrian dan pembangunan saluran drainase.Sekitar 8 drainase yang tersebar di beberapa lokasi tersebut, sebagai berikut ,” bebernya.

Kemudian, beber dia, di Jalan Darsono, Patimura Gang 1, Jalan Wukir Temas, Jalan Sumbergondo ,dan Jalan Bukit Berbunga, Jalan Mawar Hijau, serta Jalan Tlekung dan Jeding. (Gus)

Baca Juga:

  • Hadiri Peluncuran SP2D Online melalui SIPD RI di Jakarta, Begini Kata Wali Kota Batu 
  • PSDKP Surabaya ‘Rahasiakan’ Hasil Pemeriksaan PT SMIP
  • Pemkot Malang Mutasi 94 Jabatan ASN, Begini Penjelasan Wali Kota Wahyu Hidayat
  • Seminar Nasional, Soroti RKUHAP Hadirkan Pakar Hukum dari Sejumlah Akademisi
  • Prestasi Gemilang, Kota Malang Raih Tiga Penghargaan, Walikota Wahyu Hidayat: Trantibumlinmas Harus Jadi Semangat Bersama
  • Selesai Bahas LKPJ Wali Kota Tahun 2024, Anggota Komisi A DPRD Kota Malang, H . Rokhmad, S.Sos Apresiasi Kinerja Tim Pansus
  • KPK Soroti Pengelolaan Anggaran Pemkab Sidoarjo, Tiga Celah Korupsi Masih Jadi Masalah Serius
  • Kejari Gresik Dalami Kasus Dugaan Pembangunan Asrama Santri ‘Fiktif’ Senilai Rp400 Juta
  • Nikita Mirzani Beri Kesaksian Secara Online di Persidangan Terdakwa Isa Zega
  • Paripurna, DPRD Kota Malang Setujui LKPj Wali Kota TA 2024
  • Be the first to comment

    Leave a Reply

    Your email address will not be published.