Peringati Hari Santri Nasional, WALI Napak Tilas & Ziarah Ke Muassis NU

Peringati Hari Santri Nasional, WALI Napak Tilas & Ziarah Ke Muassis NU. (ist)
Peringati Hari Santri Nasional, WALI Napak Tilas & Ziarah Ke Muassis NU. (ist)

Kunjungan selanjutnya ke PP Den Anyer ke makam KH Bisri Syansuri merupakan salah satu tokoh pendiri NU. Ia pernah menjabat sebagai Wakil Rais ‘Aam hingga Rais ‘Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU).

Ziarah terakhir ke makam KH Abdul Wahab Hasbullah seorang tokoh sentral dalam pendirian NU yang memiliki kontribusi besar dalam membangun NKRI.

Semantara itu, Wakil Wali Kota Malang Ali Muthohirin mengatakan, Hari Santri adalah momentum yang besar bagi negara Indonesia. “Hari santri ini kita peringati sebagai bentuk penghormatan kepada para ulama dan kiai atas jasanya kepada bangsa,” katanya. (**)