Raih Empat Kursi Dewan, Gerindra Gelar Syukuran 

Empat anggota DPRD Kota Batu dari Gerindra menggelar syukuran.

BATU ( Surabayapost.id )  – Partai Gerindra berhasil meraih empat kursi dewan di DPRD Kota Batu. Untuk itu partai yang didirikan Prabowo Subianto itu menggelar syukuran di  Hall Gedung HC Putra, Lantai 3, Kota Batu, Rabu (11/9/2019).

Syukuran tersebut dispensasi empat anggota dewan dari Gerindra. Diantaranya Hari Danah Wahyono, bersama Heli Suyanto, dan yang lainnya. Hal tersebut, dibenarkan Ketua Partai Gerindra Kota Batu Sutrisno, Rabu (10/9/2019).

“Ini sebagai bentuk rasa syukurnya, selamat dan sukses dilantiknya anggota DPRD Kota Batu dari Partai Gerindra , masa bakti 2019 – 2024,” kata Sutrisno.

Dengan begitu, kata dia, dengan berjalannya waktu, setelah melalui Pileg maupun Pilpres. “Gerindra tetap bisa mempertahankan posisinya dan mendapat empat kursi, dan masuk urutan ketiga, setelah partai PKB di DPRD Kota Batu,” ngaku Sutrisno bangga.

Meski begitu, Sutrisno dengan harapan besarnya harus tetap menjaga kekompakan dari partai lain, dalam menuju membangun Kota Wisata Batu.

“Bisa membawa Kota Batu kedepannya yang lebih baik, setidaknya Gerindra bisa mewarnai di parlemen, khususnya di Kota Batu,” harapnya.

Selain itu, harap dia, bisa membangun komitmen dalam koalisi dengan partai yang sealur dan sejalan, pemikirannya. “Khususnya dalam membangun Kota Wisata Batu,” pungkasnya (Gus) 

Baca Juga:

  • Dukungan WALI Makin Meningkat, Terbaru FKAUB Nyatakan Dukungannya
  • Lagi Joko Muliyono Atlet NPCI Batu Raih Emas di Ajang Peparnas 2024 Solo 
  • Balada Sampah Kota Batu Dari Sudut Pandang Seorang Wanita
  • Usai Dilantik Gelar Tasyakuran, Kades Pandanrejo Abdul Manan : Ayo Nutokno Bangun Deso
  • Peringati Hari Paliatif Sedunia, Dewanti : Mari Bergandengan Tangan Bantu Sesama dan Komunitas
  • Tarik Wisatawan, Disparta Bersama Polres Batu Gelar Tour Gowes Wisata Nasional
  • Event Tour Gowes Wisata Nasional 2022, Kadisparta Batu : Yakin Ribuan Pesertanya
  • Peduli Nguri – Uri Budaya dan Dukungan Promosi, DKKB Beri Piagam Penghargaan Kepada Kajati Jatim dan Kajari Batu
  • Wali Kota Batu, Puji Pagelaran “Mbatu Nabung Banyu” Prakarsa Perumdam Among Tirto Kota Batu
  • Sukseskan Pilpres 2024, DPC Partai Gerindra Kota Batu Deklarasi Koalisi Dengan PKB
  • Be the first to comment

    Leave a Reply

    Your email address will not be published.