Ormas Malang Abadi Siap Menangkan Abah Anton – Dimyati Ayatulloh

Ormas Malang Abadi Siap Menangkan Abah Anton - Dimyati Ayatulloh di Pilkada Kota Malang. (ist)
Ormas Malang Abadi Siap Menangkan Abah Anton – Dimyati Ayatulloh di Pilkada Kota Malang. (ist)

Abah Anton memastikan dalam pemerintahannya akan melibatkan masyarakat untuk memajukan Kota Malang sehingga pembangunan sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Sehingga masyarakat tidak menjadi obyek tetapi menjadi subyek.

Untuk itu, Abah Anton dan Dimyati akan mewujudkan koalisi peduli wong cilik, koalisi rakyat sehingga dapat memberikan saran masukan serta krtitik dalam menyelesaikan berbagai persoalan untuk kemajuan dan kebermanfaatan Kota Malang.

Abah Anton dengan tegas mengatakan menjadi pemimpin harus memiliki nilai manfaat yang dapat dirasakan masyarakat.

“Apabila kami mendapat amanah memimpin Kota Malang, kami pastikan akan tetap melakukan blusukan menyapa dan berdialog dengan masyarakat untuk mengetahui persoalan yang dialami masyarakat dan selanjutnya menemukan solusinya,” tegas Abah Anton (*)

Baca Juga:

  • Pj. Walikota Iwan Optimis Kepemimpinan Wahyu-Ali Bawa Kota Malang Lebih Baik
  • DPRD Kota Malang Umumkan Penetapan Wahyu Hidayat-Ali Muthohirin Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota
  • Usai Penetapan, DPRD Kota Malang Segera Gelar Paripurna Persiapan Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih
  • Resmi, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih Terima Penetapan, WALI Ajak Semua Bangun Kota Malang
  • KPU Tetapkan Pasangan Wahyu Hidayat-Ali Muthohirin Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang
  • LSI Denny JA Merilis Hasil Quick Count: Paslon WALI Menang Pilkada Kota Malang
  • Sukseskan Pilkada 2024, Forkopimda Kota Malang dan Polda Jatim Cek Langsung TPS di Kota Malang
  • Hasil Quick Count, Paslon Nomor Urut 1 WALI Klaim Menang di Pilkada Kota Malang
  • Coblos di TPS 20 Bersama Istri, Wahyu Hidayat Optimis Menang
  • Doa Restu Orang Tua, Dimyati Beserta Istri dan Anak Coblos di TPS 13 Dinoyo