Silaturahmi, Walikota Wahyu Hidayat dan Abah Anton Tunjukkan Keakraban, Siap Bersinergi Bangun Kota Malang

Walikota Wahyu Hidayat dan Wakil Walikota Ali Muthohirin beserta rombongan pose bersama Abah Anton
Walikota Wahyu Hidayat dan Wakil Walikota Ali Muthohirin beserta rombongan pose bersama Abah Anton

Lebih lanjut, Wahyu menegaskan komitmennya untuk terus menjalin silaturahmi dengan para mantan wali kota lainnya.

“Kita tidak melupakan jasa-jasa ya, karena para walikota sebelum saya ini juga berjasa. Mereka juga mempunyai visi yang sama bagaimana memajukan Kota Malang.” tutur Wahyu.

Wahyu menambahkan bahwa masukan dari Abah Anton sangat berarti. Terlebih, pada saat menjabat Abah Anton terkenal dengan julukan Wagiman (Walikota Gila Taman).

“Taman ini tolong diperhatikan, beliau kan kita kenal sebagai Wagiman, saya juga mau saran-saran beliau, CSR juga, banyak hal-hal yang saya nanti dengan Mas Wawali akan berbicara,” kata Wahyu.

Senada dengan Wahyu, Abah Anton pun menyambut baik ajakan tersebut. Ia menyatakan kesiapan untuk kembali berkontribusi dalam pembangunan Kota Malang, khususnya dalam hal penguatan program CSR dari para pengusaha.

Baca Juga:

  • Prestasi Gemilang, Kota Malang Raih Tiga Penghargaan, Walikota Wahyu Hidayat: Trantibumlinmas Harus Jadi Semangat Bersama
  • Wali Kota Wahyu Hidayat Andalkan 1.000 Event untuk Dongkrak Okupansi Hotel
  • Wali Kota Wahyu Hidayat dan Wawali Ali Muthohirin Silaturahmi ke Kediaman Mantan Wali Kota Malang Sutiaji
  • Jadi Embrio Ngalam Tahes, Walikota Wahyu Hidayat Aktifkan STMJ
  • Wujudkan Dasa Bhakti Ngalam Laris, Walikota Wahyu Kenalkan Mbois Vaganza: UMKM Goes To Mall Retail Modern
  • Momen HUT Ke-111, Wali Kota Wahyu Hidayat dan Wawali Ali Muthohirin Ziarah ke Makam Ki Ageng Gribig
  • Panen Raya Serentak, Wali Kota Wahyu Hidayat: Panen Raya Padi Kota Malang Sukses dan Memuaskan
  • Kulineran di Pasar Klojen, Walikota Wahyu Hidayat Gercep Tata Tenant dan Parkir
  • Dukung Wisata Kuliner, Wali Kota Malang Buka Event Madyopuro Mangano
  • Momen Lebaran, Wali Kota Wahyu Hidayat dan Wakil Walikota Ali Muthohirin Gelar Open House